Bagaimana cara menggunakan layanan ini?
- buka layanan konversi gratis website/blog ke PDF spt: http://pdfmyurl.com/ atau http://www.web2pdfconvert.com
- masukkan URL dari blog anda ke dalam window yang telah mereka sediakan
- di kedua website konversi tsb ada opsi untuk mengubah format ukuran PDFnya apakah mau A0 atau A4? landscape atau portrait? anda yg tentukan. Defaultnya sih ukuran A4
- Langkah selanjutnya klik tombol convert to PDF. Setelah itu tunggu beberapa saat hingga proses konversi dan saving file dengan format PDF dilakukan. Lama tidaknya proses saving tergantung pada besar kecilnya halaman web/blog yang akan diconvert. Setelah menunggu beberapa saat, maka proses download bisa dilakukan secara otomatis.
0 komentar:
Posting Komentar